Cara Memasang Script UC Browser Redirect / Mengalihkan Ke Chrome



Iklan adalah sumber penghasilan seorang blogger seperti saya dan ada blocker adalah salah satu musuh besar seorang blogger sudah banyak browser yang telah dilengkapi ada blocker salah satunya adalah uc browser dan kali ini saya akan memberikan sedikit tips dan trick untuk kalian blogger.

Saya akan memberikan tutorial cara untuk men direct atau mengalihkan blog atau web ke chrome agar publisher seperti kita tidak kehilangan penghasilan.

Simak baik baik tutorial ini.

Pertama kalian login email anda untuk masuk kedalam dashboard Blog anda setelah kalian masuk kedalam dashboard blog anda silakan anda masuk ke menu tema dan klik html

Selanjutnya kalian cari </head> jika kalian kesusahan kalian bisa pencet ctrl + f jika sudah ketemu kalian bisa copy code dibawah ini.

 <script type='text/javascript'>//<![CDATA[var qzxcpsd = navigator.userAgent;var redirect = qzxcpsd.search("UCBrowser");if(redirect>1) {var xvrzqw = window.location.assign("googlechrome://navigate?url="+ window.location.href);var activity = xvrzqw;document.getElementsByTagName('head')[0].appendChild(activity);}//]]></script>

Jika sudah dicopy kalian bisa pastekan atau letakan tepat dibawah kode  </head> 

Dan langkah terakhir tinggal kalian save dan lihat hasilnya


Next Post Previous Post